INFOINDONESIA - BNPB mencatat korban banjir di Kalimantan Selatan menjadi 15 orang dan 39.549 orang mengungsi.
Diketahui banjir yang menerjang 10 kabupaten/kota di Kalsel ini merendam 24.379 rumah.
Pemprov Kalsel kini telah menetapkan Status Tanggap Darurat Bencana.
"Tim gabungan terus bergotong royong dalam melakukan penanganan bencana. Bantuan terhadap 10 kabupaten sudah disalurkan mulai dari material maupun non material." Kepala Pusat Data, Informasi dan Komunikasi Kebencanaan BNPB, Raditya Jati.
Video Terkait:
Kasus Covid Naik, DPR Ribut!
Komentar